
Rp2.500.000 Rp1.800.000
Basic Hypnotherapy Certification
Miliki kemampuan untuk mengatasi stress dan berbagai kondisi mental lainnya bagi diri Anda sendiri maupun inspirasi dan solusi bagi orang lain lagi, agar Anda selalu bisa optimal dalam menghadapi berbagai situasi yang penuh tantangan, dan mengubahnya dari ancaman menjadi beraneka macam kesempatan.
Product Description
Program ini bisa diikuti oleh siapa saja yang ingin mendalami metode Hipnotis, baik untuk digunakan sebagai pengembangan diri pribadi ataupun untuk dimanfaatkan dalam membantu orang lain.
Program ini merupakan program Sertifikasi untuk mendapatkan gelar Certified Hypnotist (CH) dari Indonesian Board of Hypnotherapy (IBH).
Pelatihan selama 1 hari ini akan membekali Anda dengan segala hal yang diperlukan untuk melakukan teknik hipnotis dasar dengan layak.
Materi (Teori 30% & Praktek 70%):
- Hypnosis Fundamental (Teori Dasar)
- Pemodelan Kesadaran Manusia (Mekanisme Pikiran dan Tindakan Manusia)
- Hypnosis Dan Brainwave ( Termasuk Conscious Mind & Sub-Conscious Mind)
- Hypnotisability (Mengapa orang bisa dihipnotis serta mekanisme filter dan critical area)
- Suggestibility (Tingkat sugestivitas alami seseorang untuk mengetahui sulit/mudahnya dihipnotis)
- Suggestibility Test (Cara mengukur tingkat sugestivitas alami seseorang untuk mengetahui sulit/mudahnya dihipnotis)
- Hypnotic Training (Teknik Melakukan Hipnotis)
- Formal Hypnosis (Struktur Hypnosis Lengkap dan prosedurnya)
- Waking Hypnosis (Cara menghipnotis orang dalam keadaan mata tetap terbuka)
- Basic Induction (Teknik Induksi Dasar)
- Rapid Induction (Cara menghipnotis orang dengan teknik cepat)
- Deepening (Berbagai teknik pendalaman untuk memperdalam kondisi hipnotik)
- Davis-Husband Scale (Mengenali cara mengukur tingkat kedalaman kondisi hipnotik)
- Self Hypnosis (Cara efektif melakukan hipnosis pada diri sendiri untuk membangkitkan potensi diri maupun mengatasi hambatan mental yang kronis)
- Basic Hypnotherapy (Metode Hipnoterapi Dasar)
- Materi Pendukung Lainnya
Dengan pengalaman lebih dari satu dekade dalam bidang pengembangan potensi manusia holistik, dan metode experiential learning, maka training ini diharapkan akan mampu memberikan hasil yang optimal sesuai dengan level kesungguhan dan partisipasi Anda di dalam prosesnya.
Anda akan memperoleh:
- Sertifikat Basic Hypnotist IBH
- Gelar Non-Akademik CH
- Buku Panduan
- Voucher Discount Program NeoSentra 3CTC
- Referensi Digital Hipnotisme Terkini
*Tersedia kelas privat dan group in-house